Sunday, April 5, 2020

Break...



Siapa sangka kegemerlapan Tahun 2019 di tutup dengan kabar COVID-19 yang mulai mewabah di Wuhan China.

Saat itu aku dan keluarga sedang menghabiskan akhir tahun di Singapore dan Johor.
Kami berpikir bahwa 'itu' akan segera berlalu setiba kami di Indonesia.


Ternyata...


Saat ini kami pun mengalami hal yang sama dengan negara2 lain.

Banyak dari kami yang takut dan terpuruk.
Mengeluh tiada henti,

"Sampai kapan ini akan berlalu?"

"Siapa yang akan menjamin kehidupan ekonomi keluarga kami?"

"Bagaimana kami dapat menyelesaikan hak setiap pekerja kami, THR hari raya?"

"Bagaimana kami dapat menunuaikan ibadah berjamaah bersama di rumah ibadah kami?"

Dan lain lain....


"Menurut kamu sampai kapan Pandemic ini akan berlalu?"


"Apakah benar akan cepat berlalu?"


dan.....


"Bagaimana ini akan benar-benar berlalu?"

-

Percayakah kamu, Jika Udara di Dunia terbukti lebih bersih dan bebas dari Polusi semenjak Pandemic ini.
sampai-sampai terbesit kalimat,


"would the world be better without humans?"


apakah kamu sadar saat ini,


"manusia menakuti manusia?"


Kalau-kalau udara saja bersih, masakan kita manusia yang jauh memilik kontrol atas dirikita sendiri malah menjadi semakin buruk dengan adanya Pandemic ini.

BANGKIT! YOU ARE NOT ALONE!

Bukan kamu sendiri yang 'susah', bukan kamu sendiri yang 'takut', bukan kamu sendiri yang 'merugi', bukan kamu sendiri yang menghadapi 'kesulitan' ini...

kita sama-sama mengalami ini.

Kamu Kuat! Aku juga kuat!

Apakah ini adalah maksud sang Maha Kuasa untuk kita dapat "beristirahat sejenak"
melepas kesibukan kita selama ini untuk datang lebih dekat kepadaNya.

-


Dont you believe, everything gonna be OK?


Let's get through this together.

take a deep breathe, and take a break....


Love, Irist

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...